Sabtu, 18 Juni 2011

TENTANG CV. INTI JAYA

CV. Inti Jaya adalah perusahaan yang bergerak dalam bidang penjuan Mesin Hitung Uang , Komputer, dan ATK . Selain itu juga menyediakan tenaga Teknisi yang Profesional di bidangnya masing-masing. 
Usaha kami berdiri pada tahun 2009 , walaupun terhitung baru kami memulai bisnis ini di Makassar dan Manado, hingga saat ini konsumen kami dari tahun 2009 hingga sekarang, sudah mengalami perkembangan.
Ini semua karena fokus yang kami kedepankan adalah KEPUASAN PELANGGAN, bahkan kami sangat berani menjamin barang-barang yang kami jual adalah produk-produk unggulan yang telah diakui.